Berita pesawat Fokker 27-500 Daftar Korban Meninggal 10 Orang - Hal ini menjadi koraban pesawat di indonesia bertambah, menjadikan hal yang selalu di perhatikan tentang kejadian hal ini, tentang masalah pesawat di indonesia.
Padahal selang beberapa bulan tentang jatuhnya pesawat sukhoi dan baru baru ini jatuh lagi untuk pesawat fokker 27 yang mana terjadi di daerah Jalan Branjangan, Komplek Rajawali, Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur pada Kamis, 21 Juni 2012 kemarin mengakibatkan 10 orang meninggal.
Kronologi kejadian yang menimpa pesawat fokker 27 ini adalah menurut warga sekitar, pesawat yang berputar-putar sebanyak dua kali diatas pemukiman memang terlihat aneh lantaran jarak dengan rumah begitu dekat. “Saya melihat pesawat terbang rendah, tapi tiba-tiba sayapnya miring ke kiri, lama-lama deket. Dung. Bunyunya keras, semua rumah disekitar hangus terbakar semua,” ungkap seorang warga yang melihat kejadian.
" Hal ini adalah peristiwa yang sangat besar sekali karena banyak pula yang meninggal karena pesawat, dan ini menunjukan kalau pesawat di indonesia kurangnya pengecekan fisik dan kendala badan pesawat mungkin hal itu menjadi kendala terjadinya kecelakaan yang menimpa pesawat indonesia yang jatuh akhir-akhir ini".
Pesawat itu jatuh di pemukiman warga. Adapun 8 rumah yang tertimpa pesawat dan ikut terbakar adalah rumah dinas yang dihuni oleh:
Mayor (Adm) Johanes Tandi Sosang
Letkol (Sus) Sutarno
Letkol (Kes) Wiharwanto
Mayor (Adm) Muchlisin
Mayor (Kes) Ali Muhammad
Mayor (Adm) Grahadi
Letkol (Lek) Azwar
10 orang yang tewas dalam kecelakaan itu adalah 7 awak pesawat dan 3 orang warga. Ketujuah awak pesawat itu antara lain:
Mayor Penerbang Heri Setiawan
Kopilot Tek Agus Supriadi
Letda PNS Ahmad Syahroni
Serma Simmulato
Serka Wahyudi
Sertu Purwo Adianto
Ketiga warga yang turut menjadi korban adalah penghuni rumah Mayor Yohannes Adi Sosang, yaitu:
Brian (3 tahun)
Raflin (1 tahun)
Martina (pembantu rumah tangga)
Penyebab jatuhnya pesawat masih diselidiki hingga saat ini. Menurut Kasubdispenum TNI AU Kolonel Pnb Agung Sasongko Jati, selama penerbangan, pesawat tidak mengalami gangguan.
Semoga penerbangan di indonesia bisa teratasi dan tidak ada kejadian yang serupa seperti pesawat Fokker 27 dan pesawat yang lainnya.
0 komentar:
Posting Komentar